Strategi Bisnis Retail Digital DOLTINUKU

  • Ignatius Krido Sadmoko Sekolah Tinggi Manajemen PPM
  • Aprihatiningrum Hidayati Sekolah Tinggi Manajemen PPM
Abstract views: 326 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 236

Abstract

Penelitian Terapan ini bertujuan untuk mendapatkan Peta Strategi Bisnis Retail Digital DOLTINUKU periode 2021 – 2022, dengan mempergunakan metode Balanced Scorecard (BSC) sampai pada level perusahaan. Penelitian dilakukan di Semarang tempat beroperasinya DOLTINUKU, dimana data yang diambil adalah dengan interview, observasi dan studi pustaka, dan data internal DOLTINUKU yang diambil dari Januari 2019 s/d Maret 2021. Kesimpulan penelitian adalah bahwa DOLTINUKU perlu meningkatkan kinerja keuangan, melalui peningkatan kontribusi margin, penjualan, cost efisiensi dan gudang penjualan agar mampu memenuhi kebutuhan keuangannya sendiri (perspektif keuangan), juga dengan menambah gudang penjualan dan engembangkan public relation (perspektif pelanggan) dengan didukung oleh pengembangan aplikas yang dapat diandalkan (perspektif proses bisnis internal), dan peningkan kulitas sumber daya manusia (pespektif pembelajaran dan pertumbuhan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akbaba, Atilla, (2012), Characteristics of Small Hospitality Businesses : A Study in an Urban Setting in Turkey”, Hospitality review:Vol.30:Iss.2, Article 3

Brealy, Richard A., Myers, Stewart C., & Allen , Franklin, (2018), Principles of Corporate Finance, 13th edition, New York, McGraw-Hill International Edition

Buddhichiwin, Pimprae, (2015), The Marketing Mix in Small Hotels : the case of Samui, Thailand, International Organization for Research and Development , ISSN:2410-5465

Fred R. David, Forest R. David, (2015), Strategic Management : A Competitive Advantage Approach, Concepts and Cases, 15th ed., New Jersey, Pearson Education

Luis, Suwardi., Biromo, Prima A., dan Hadisubrata, Raymond. (2011). Even Elephants Can Dance, Transforming Organizations Through Strategy and Performance Execution Excellence (SpeX2). Jakarta, Indonesia: PT Gramedia Pustaka Utama.

Manajemen, Team PPM. (2012). Business Model Canvas, Penerapan di Indonesia, Jakarta Indonesia: Penerbit PPM.

Sekaran, Uma, and Bougie, Roger. (2016, 7th ed). Research Methods for Business, Chicester, West Sussex, United Kingdom: Wiley.

PlumX Metrics

Published
2021-12-26
How to Cite
Sadmoko, I. K., & Hidayati, A. (2021). Strategi Bisnis Retail Digital DOLTINUKU. JMD : Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 4(2), 147 -160. https://doi.org/10.26533/jmd.v4i2.911