Pemberdayaan Pemuda Karang Taruna Guna Pemasaran Susu Sapi Segar Di Desa Murukan
Abstract
Pengabdian yang dilakukan penulis bersama tim berlokasi di Desa Murukan Kecamatan Mojoagung, Jombang. Pengabdian ini berupa pelatihan dan pendampingan kelompok pemuda Karang Taruna untuk pemasaran susu sapi. Kegiatan pendampingan berlangsung selama kurang lebih 1 (satu) bulan meliputi pelatihan dan pendampingan di bidang pemasaran secara daring dan luring serta pelatihan pencatatan keuangan usaha. Dari hasil pengabdian diketahui bahwa peserta yaitu kelompok pemuda karang taruna telah mampu menjual produknya dengan berbagai varian rasa, dikemas dalam kemasan cup dan dipasarkan secara daring dan luring. Dari kegiatan yang telah dilakukan penulis dan tim, diharapkan akan terus dilanjutkan serta dilakukan pembinaan secara lebih insentif oleh pemerintah desa setempat dengan bekerja sama dengan pemerintah Kabupaten Jombang yang secara khusus menangani Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)
Downloads
References
Matondang, R. H., Talib, C., & Herawati, T. (2012). Prospek pengembangan sapi perah di luar pulaujawamendukung swasembada susu di indonesia. Wartazoa, 22, 161-168.
Mutiarni, R., Utomo, L. P., & Zuhroh, S. (2017). Pendampingan Pencatatan Transaksi Keuangan Pada Koperasi Bunga Harapan Desa Ceweng. Comvice: Journal Of Community Service, 1(1), 33-38.
Purwanto, N., & Rofiah, C. (2017). Pemberdayaan Usaha Ekonomi Produktif Bagi Masyarakat Di Kecamatan Ploso Kabupaten Jombang. Comvice: Journal Of Community Service, 1(1), 29-32.
Purwaningsih, Y. (2008). Ketahanan pangan: situasi, permasalahan, kebijakan, dan pemberdayaan masyarakat. Jurnal Ekonomi Pembangunan: Kajian Masalah Ekonomi dan Pembangunan, 9(1), 1-27.
Permensos 77 Tahun 2010 tentang Pedoman Dasar Karang Taruna
Rohim, A., & Kurniawan, I. (2017). Manajemen Usaha Dan Produksi Pada Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah (UMKM) Di Desa Carang Wulung Wonosalam. Comvice: Journal Of Community Service, 1(1), 23-28
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
1. Copyright on any article is retained by the author(s).
2. The author grants the journal, the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal.
3. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
4. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
5. The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License