Strategi Gotong Royong Untuk Keberlangsungan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Sari Artha Pulosari, Bareng
PDF

How to Cite

Nafidah, L. N., & Wilujeng, T. (2021). Strategi Gotong Royong Untuk Keberlangsungan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Sari Artha Pulosari, Bareng. SNEB : Seminar Nasional Ekonomi Dan Bisnis Dewantara, 3(1), 33-38. https://doi.org/10.26533/sneb.v1i1.799

Abstract

Abstrak BUMDes mempunyai pengaruh penting untuk dapat mengoptimalkan pemberdayaan ekonomi masyarakat, meningkatkan kemandirian desa dan memperkuat perekonomian di desa Pulo Sri Kecamatan Bareng. BUMDes Sari Arta hanya melakukan unit kegiatan usaha yang bergerak di bidang jasa, dan perdagangan umum. Selama ini permasalahan yang timbul adalah unit usaha yang bergerak di bidang perdagangan tidak bisa berjalan dengan lancar dikarenakan kalah saing dengan toko perancangan yang ada di sekitar BUMDes dan pihak BUMDes belum menerapkan digital marketing untuk memasarkan dan memperkenalkan produknya ke masyarakat. Adanya pengabdian masyarakat ini diharapkan bisa memberikan kontribusi dalam pengetahuan dan pemahaman pihak BUMDes tentang digital marketing. Selain hal tersebut dengan adanya pengabdian masyarakat ini diharapkan dapat mengembangkan potensi wisata yang ada di desa Pulo Sari yang mampu memperkuat perekonomian desa.
https://doi.org/10.26533/sneb.v1i1.799
PDF

References

DAFTAR PUSTAKA

Ramadana, Berlian, Coristya,Ribawanto,Heru, Suwondo. 2013. Keberadaan BUMDes SebagaiPenguatan EkonomiDesa.

Dewi, Meirinawati (2013) meneliti tentanglangkah-langkah mengetaskemiskinan melalui BUMDes diDesa Sareng, Kecamatan Geger,Kabupaten Madiun melalui programusaha agrobisnis pertanian

Nugrahaningsih, Putri, Falikhatun,Winarna,Jaka. 2016.Meneliti kontribusiBUMDes bagi penguatan ekonomi dengan menganalisis faktorpenghambat dan pendukung serta pelaksanaan pendampingan dana desa yang dilakukan di Desa Bulusulur, Kecamatan Wonogiri.

Ummi, Aidar. 2017. Mengenai strategi yang digunakan Desa Ponggokdalam, Kecamatan Pulungharjo, Klaten, Jawa Tengah dalam mengelola sumber daya alam.

Wahyudi, Aji. 2016. Menganalisa peran pemerintah daerah terhadap pelaksanaan pengembangan BUMDes melalui rencana strategis BPMD Kabupaten Kotawaringin Barat.

Ferdianto, Benny. 2016. Eksistensi BUMDes terhadap peningkatan pendapatan asli desa di desa Candra kencana di kecamatan Tulang Bawang kabupaten Tulang Bawang Barat.

Irawan, Hengki Setia Budi. 2011. Bijak Mengelola Piutang Smart In Account

Receivable. Jakarta: PT Alex Media Komputindo.

Kamalin, Jumrotul. Penerapan Sistem Tanggung Renteng sebagai Upaya

Mewujudkan Kkinerja Koperasi, Partisipasi Aktif Anggota dan

Perkembangan Usaha (Studi Kasus pada Koperasi Setia Budi Wanita

Malang).

Downloads

Download data is not yet available.