Pengaruh Eferktivitas Pelatihan dan Budaya Organisasi Terhadap Kompetensi Karyawan (Studi Pada Karyawan Tetap Pada PG. Lestari Kertosono Nganjuk)
PDF

How to Cite

Fitri, S. Z. (2018). Pengaruh Eferktivitas Pelatihan dan Budaya Organisasi Terhadap Kompetensi Karyawan (Studi Pada Karyawan Tetap Pada PG. Lestari Kertosono Nganjuk). SENMAKOMBIS : Seminar Nasional Mahasiswa Ekonomi Dan Bisnis Dewantara, 2(2), 25-32. https://doi.org/10.26533/senmakombis.v2i2.878

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan pengaruh efektivitas pelatihan dan budaya organisasi terhadap kompetensi karyawan tetap bagian keuangan dan umum PG. Lestari Kertosono Nganjuk. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif, menggunakan tanggapan responden dengan angket, populasi semua karyawan tetap bagian keuangan dan umum PG. Lestari Kertosono Nganjuk sebanyak 35 karyawan, dengan teknik pengambilan sampel jenuh sebanyak 35 karyawan, analisa data dilakukan menggunakan metode statistik regresi linier berganda dan pengujian hipotesis. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa efektivitas pelatihan di PG. Lestari Kertosono Nganjuk belum dilaksanakan secara efektif sehingga kompetensi karyawan rendah dan budaya organisasi di PG. Lestari Kertosono Nganjuk belum diterapkan dengan baik sehingga kompetensi karyawan rendah. Kata kunci : Efektivitas Pelatihan, Budaya Organisasi, Kompetensi Karyawan
https://doi.org/10.26533/senmakombis.v2i2.878
PDF

References

DAFTAR PUSTAKA

AA. Anwar Prabu Mangkunegara. (2003). Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Bandung : PT. Refika Aditama.

Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka Cipta.

Chaerudin, Ali. (2019). Manajemen Pendidikan Dan Pelatihan SDM. Sukabumi : CV. Jejak.

Edison Emron, Yohny Anwar, Imas Komariyah. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi Perubahan dalam Rangka Meningkatkan Kinerjs Pegawai dan Organisasi. Bandung : Alfabeta.

Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 Edisi 9. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Jakarta : Rajawali Pers.

Moehariono. (2018). Pengukuran Kinerja Berbasis Kompetensi Edisi Revisi. Jakarta : Rajawali Pers.

Novita, D. (2015). Pengaruh Program Pelatihan, Pengembangan Karyawan, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kompetensi Karyawan PT. Waskita Karya (Persero) Tb. Cabang Pekanbaru. JOM FEKON, 2.

Putu Ifo Yuda Wisastra, E. J. (2016). Pengaruh Pelatihan Terhadap Kompetensi Karyawan PT. Len Industri (Persero) Bandung. Jurnal Manajemen, Strategi Bisnis, Dan Kewirausahaan, 10.

Silfayana Lola, Nuryanti, Arwinence Pramadewi. (2014). Pengaruh Pelatihan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kompeteni Karyawan PT. (Persero) Pelabuhan Indonesia Cabang I Pekanbaru. JOM FEKON, 2.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Bisnis (2nd ed). Bandung : ALFABETA.

Sugiyono. (2014) Metode Penelitian

Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sulaksono, Heri. (2019) Budaya Organisasi Dan Kinerja. Yogyakarta : CV. Budi Utama.

Sutrisno. E. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : KENCANA PRENADA MEDIA GROUP.

Sungadi. (2009). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kompetensi Pustakawan (Studi kasus Universitas Islam Indonesia Yogyakarta). Journal of Library and Information Science.

Wibowo. (2016). Manajemen Kinerja (5 ed). Jakarta : Rajawali Pers.

Syarat yang harus dipenuhi oleh Penulis sebagai berikut:

  1. Penulis menyimpan hak cipta dan memberikan jurnal hak penerbitan pertama naskah secara simultan dengan lisensi di bawah Creative Commons Attribution License yang mengizinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan sebuah pernyataan kepenulisan pekerjaan dan penerbitan awal di jurnal ini.
  2. Penulis bisa memasukkan ke dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (contoh: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di jurnal ini.
  3. Penulis diizinkan dan didorong untuk mem-posting karya mereka online (contoh: di repositori institusional atau di website mereka) sebelum dan selama proses penyerahan, karena dapat mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya sitiran yang lebih awal dan lebih hebat dari karya yang diterbitkan. (Lihat Efek Akses Terbuka)

Downloads

Download data is not yet available.