Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Stock Return

  • Sugeng Suprapto
  • Dwi Ermayanti Susilo
Abstract views: 730 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 637

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Corporate Social Responsibility (CSR) berpengaruh positif terhadap stock return. Penelitian ini berupa penelitian kuantitatif yang melakukan pengujian hipotesis mengenai pengaruh Corporate Social Responsibility CSR terhadap Stock Return pada perusahaan manufaktur sub sektor plastik dan kemasan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Metode yang digunakan dalam pemilihan sampel adalah metode purposive sampling. Hasilnya menujukan Corporate Social Responsibility tidak berpengaruh positif terhadap Stock Return pada perusahaan manufaktur sub sektor plastik dan kemasan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

References

Anies Indah Hariyanti. 2014. Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Return Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Perikanan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Vol. 1, No. 1, September 2014 Hal. 70 – 82

Barus, R. Dan Maksum, A. 2011. Analisis pengukapan Informasi Coorporate Sosial Responbility dan Retrun Saham. Medan: Universitas Sumatra Utara.

Brammer, S. Brooks, C. dan Pavelin, S. 2005. Corporate Social Performance and stock returns: UK Evidence from Disaggregate Measure. London: City University.

Dewi Anggraini. 2015. Proven Again: Corporate Social Responsibility As One Of Influential Factors Towards Stock Return. Vol.7, No.3, 2015.

Dr. Mukti Fajar, ND. 2013. Tanggung Jawab Sosial Perusahaan di Indonesia: Studi tentang Penerapan Ketentuan CSR pada Perusahaan Multinasional, Swasta Nasional, dan BUMN di Indonesia. Terbitan ke-dua, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Dul Muid. 2011. Pengaruh Social Responsibility terhadap Stock return ( The Influence Corporate Social Responsibility to Stock Return) ( Studi Empirs Perusahaan yang Terdaftar di BEI tahun 2008-2009). Semarang: Universitas Diponegoro Semarang.

Dwijayanti. NMA, Wirakusuma. MG. Dan Suardikha. IMS, Pengaruh Tingkat Pengungkapan Pada Hubungan antara Kinerja Keuangan dan Return Saham, Bali: Universitas Udayana.

Imam Ghozali. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS21 Update PLS Regresi. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Kusumaningtyas Sugianto, Eviatiwi. 2010. Peningkatan Retrun Saham Dan Kinerja Keuangan Melalui Corporate Social Responsibility Dan Good Corporate Governance. Semarang: Universitas Islam Sultan Agung.

Philomena Mwamburi, Stacey, 2015. The Effect of Corporate Social Responsibility Announcement on Stock Returns at the Nairobi Securities Exchange, Nairobi: University of Nairobi.

Pratiwi, N. dan Suryanawa, I, Kt 2014. Pengaruh Corporate Governance dan Corporate Social Responsibility Disclosure pada Return saham. Bali: Universitas Udayana.

Syahnaz, Melisa. 2013. “Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan”. Jurnal Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya Vol 1 No. 2 http://jimfeb.ub.ac.id/

Tryfino. 2009. Cara Cerdas Berinvestasi Saham. Terbitan Pertama, Transmedia Jakarta.

PlumX Metrics

Published
2020-04-03